6 Review Film The 8th Night Horor Sederhana

Film The 8th Night
Source : reviewapasaja.net

Selama ini KTizen jarang sekali memberikan review horror movie dari Korea Selatan. Kali ini akan diberikan review dari film The 8th Night yang sudah dirilis sejak 2021 silam. Meskipun sudah dua tahun lalu tidak ada salahnya melihatnya sekarang. Bisa dibilang film horor  ini mempunyai cerita cukup unik sehingga wajib ditonton terutama bagi pecintanya. Berikut penilaian dari KTizen.

Review Film The 8th Night dengan Horor Sederhana

Mengapa dianggap horor sederhana? Karena film The 8th Night tidak menampilkan banyak adegan menyeramkan, namun tetap menyeramkan. Bisa dibilang film ini adalah horor paling sedikit menampilkan jump scare sesuai pengalaman penulis. Oleh sebab itu  aman ketika akan menontonnya bersama keluarga dan berikut review  Film The 8th Night :

1. Menggabungkan Sejarah dan Agama yang Kuat

Source : cnnindonesia.com
Source : cnnindonesia.com

Dari adegan pertama penonton akan diajak untuk mengulas dan mengulang kembali sebuah sejarah kelam sudah terjadi sejak ribuan tahun silam. Selain itu adanya campur tangan biksu tentunya cerita film The 8th Night menggabungkan antara sejarah dan agama kuat. Keduanya beradu cukup kuat sampai di akhir.

Penggabungan keduanya mungkin terlihat kurang mudah dipahami tetapi ternyata semakin dalam film tersebut mengandung banyak makna tersembunyi. Melindungi umat manusia dari kekejaman iblis menjadi misi utama. Menggabung dua elemen tersebut mampu menghasilkan film yang kuat serta layak ditonton meskipun horor.

2. Film The 8th Night Cerita Horor yang Sederhana

Source : pikiran-rakyat.com
Source : pikiran-rakyat.com

Bisa dikatakan sederhana karena film The 8th Night tidak memberikan banyak jump scare,  namun tetap mempunyai sisi menyeramkannya sendiri. Menceritakan tentang sejarah iblis dalam bentuk mata yang akan merasuki umat manusia untuk menyebar malapetaka. Akhirnya dipisahkan dan 2500 tahun kemudian teror dimulai lagi.

Mata merah melakukan perjalanannya mencari pasangannya, disaat itulah seperti parasit  hingga kesana kemari dan membuat inangnya terbunuh mengenaskan. Pembunuhan berkedok horor dengan melibatkan sejarah agama kuat. Tidak heran jika jumpscare di film ini tidak banyak. Otomatis juga menghasilkan cerita sederhana tersebut.

3. Alurnya Dibuat untuk Menyelesaikan Misi

Source : kompas.com
Source : kompas.com

Di awal cerita memang sempat menggunakan alur mundur karena untuk mengulas kembali sejarah mengapa iblis mata tersebut akan datang dalam waktu dekat. Pembangunan screenplay melalui alur terlihat memang dibuat  untuk menyelesaikan misi memisah dan jangan biarkan kedua mata bersatu.

Misi tersebut dilakukan oleh biksu yang memang sudah dulu diutus menjaganya. Nah itulah mengapa film The 8th Night semua alurnya terbuat untuk menyelesaikan misi. Sedangkan waktu yang diberikan sangat sedikit. Hal tersebut juga yang menjadi alasan film ini mempunyai konsep horor sederhana tetapi tetap menegangkan.

4. Tidak Banyak Menonjolkan Jump Scare

Source : liputan6.com
Source : liputan6.com

Seperti sudah sering dibahas pada poin-poin sebelumnya bahwa film ini tidak banyak menonjolkan jumpscare sehingga tidak banyak adegan membuat kaget penontonnya. Oleh sebab itulah juga film The 8th Night sangat direkomendasikan untuk dilihat bersama keluarga. Film ini cenderung mengutamakan adegan kekerasan berdarah.

Hal tersebut membuatnya menjadi film horor tetapi lebih ke triller karena pembunuhan kejamnya. Oleh sebab itulah banyak yang memberikan penilaian bahwa film ini menyeramkan tetapi kombinasi dengan kriminal pembunuhan sehingga sangat unik juga layak ditonton untuk akhir pekan bersama keluarga.

5. Tetap Menyeramkan dengan Ciri Khasnya Sendiri

Source : correcto.id
Source : correcto.id

Meskipun minim jump scare, film The 8th Night tetap menyeramkan dengan ciri khasnya sendiri. Hal tersebut membuat keunikan sendiri bagi sebuah horror movies, itulah yang memberikan nilai ketertarikannya pada setiap penonton. Cirinya tersebut juga dibangun secara baik melalui screenplay dan alur.

Baca juga : 6 Review Fanta G Spot Drama dengan Adegan Dewasa

Itulah mengapa The 8th Night sangat terlihat berbeda meskipun sama dengan lainnya, mengedepankan iblis  pembunuh tanpa ampun. Tetapi entah mengapa banyak hal di dalam film tersebut membuatnya berbeda daripada film-film horor sejenis lainnya. Ciri khas tersebut ternyata yang mempunyai value terbaik.

6. One Story for Horor, Comedy and Relax Watching

Source : hai.grid.id
Source : hai.grid.id

Selain minum jump scare, entah mengapa Film The 8th Night memberikan banyak  adegan comedy didalamnya. Melalui IMDb ada penilaian tentang bagaimana film tersebut justru menghibur penontonnya melalui kombinasi horor dan komedinya sehingga menjadi tontonan santai dan menyenangkan. Meskipun sebenarnya menyeramkan juga.

Ituah review terbaik dari Film The 8th Night yang harus Anda lihat bersama keluarga. Jangan takut anak-anak ikut melihatnya karena termasuk film horor ramah pada penontonnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *