6 Lagu Kpop yang Ada Kata Pink di dalam Judulnya, Cocok untuk Pecinta Lagu Ceria

lagu kpop yang ada kata pink

Musik Korea saat ini memang sedang merasuki seluruh dunia termasuk Indonesia. Sekarang Anda bisa mengakses dan mendengarkan lagu Kpop melalui berbagai media. Dari sekian banyaknya judul lagu Kpop ada beberapa yang unik. Terdapat lagu kpop yang ada kata pink di dalam judulnya.

Inilah 6 Lagu Kpop yang Ada Kata Pink di dalam Judulnya

Hampir semua lagu kpop sekarang hadir dengan banyak kreasi unik. Selain melihat koreografi menarik dari para idol, biasanya daya tarik dari liriknya juga sangat mempesona. Ada beberapa lagu kpop unik yang judulnya ada kata pink. Berikut adalah 6 lagu kpop yang ada kata pink di dalam judulnya :

1. Lagu Berjudul Yellow Pink

Source : i.ytimg.com
Source : i.ytimg.com

Lagu unik pertama datang dari grup idol perempuan bernama Lipbubble. Girl band satu ini berhasil debut pada tahun 2017 dan berhasil membuat banyak orang terpukau kala itu. Akan tetapi sayangnya girl band ini harus bubar dan berhenti 2 tahun kemudian tepatnya pada tahun 2019.

Baca Juga : 6 Fakta Karier Park Jinyoung yang Luar Biasa dan Baru Raih Piala Baeksang

Mengenai lagu Yellow Pink, girl band ini merilisnya pada tahun 2018 silam. Lagu satu ini menawarkan kepada para pendengarnya nada nada ceria dan juga ear catching. Menariknya lagi konsep video musiknya benar benar memukau dengan memadukan berbagai warna anak muda.

2. Lagu Berjudul Pink Lady

Source : i.ytimg.com
Source : i.ytimg.com

Lagu kpop yang ada kata pink di dalam judulnya selanjutnya datang dari girl band MiSO. Judul lagunya adalah Pink Lady yang rilis pada tahun 2017. Irama dan melodi lagu ini sangatlah up beat dan ear catching sehingga setiap pendengarnya akan merasa senang dan ceria.

Menariknya lagi pada saat lagu ini benar benar viral di tahun perilisannya setiap kali girl band MiSO tampil di atas panggung, maka akan menggunakan rambut berwarna pink. Tentu saja penampilan dari MiSO ini membuatnya semakin terlihat keren dan luar biasa.

3. Lagu Berjudul Pink Venom

Source : thumb.viva.co.id
Source : thumb.viva.co.id

Lagu kpop yang ada kata pink di dalam judulnya berikutnya berjudul Pink Venom. Hampir setiap orang kenal dengan lagu ini, tentu saja girl band yang mempopulerkan lagu ini adalah Blackpink. Pada tahun 2022 Blackpink berhasil comeback dan mengguncangkan dunia dengan lagu berjudul Pink Venom.

Selain mengeluarkan lagu dan nada menarik, Pink Venom juga berhasil memadukan alunan hip hop dengan alat tradisional Korea. Hal ini yang membuat lagu ini benar benar berbeda dan selalu teriang iang di telinga para pendengarnya.

4. Lagu Berjudul Pink Walk

Source : www.songtell.com
Source : www.songtell.com

Lagu kpop yang ada kata pink di dalam judulnya lainnya adalah Pink Walk. Idol Solois Gaho merilis judul lagu Pink Walk pada tahun 2019 yang cukup menarik. Dalam lagu ini mengisahkan tentang ajakan untuk memberanikan diri agar bisa mendapatkan pengakuan di masyarakat dan orang sekitar.

Secara tidak langsung apabila Anda mendengarkan lagu ini dengan saksama kemudian memperhatikan nada serta liriknya, ini bisa jadi motivasi. Lagu ini seoralah menyuruh pendengarnya untuk menjadi pribadi lebih baik dan menemukan jalan hidupnya masing masing.

5. Lagu Berjudul Pink Magic

Source : cdn-2.tstatic.net
Source : cdn-2.tstatic.net

Lagu kpop yang ada kata pink di dalam judulnya selanjutnya adalah Pink Magic dari Boy Band legend Super Junior. Pada tahun 2019 secara mengejutkan Super Junior merilis sebuah lagu berjudul pink magic dengan genre pop bertempo sangat cepat.

Baca Juga : 6 Tips Memanfaatkan Whatsapp Marketing secara Maksimal

Ketika perilisannya, mengingat nama Super Junior sudah sangat besar, Pink Magic pun langsung sukses mendapatkan apresiasi luar biasa. Menariknya lagi salah satu member bernama Yesung mengecat rambutnya menjadi pink hanya untuk membawa lagu ini ke panggung.

6. Lagu Berjudul Hot Pink

Source : kpopreviewed.files.wordpress.com
Source : kpopreviewed.files.wordpress.com

Lagu dengan judul pink selanjutnya datang dari girl band bernama Exid. Dengan irama seru, melodi menyenangkan, serta nuansa Ear Catching, Hot Pink karya Exid pun sukses mendapatkan banyak apresiasi pada saat pertama kali rilis.

Ketika membawakan lagu ini di atas panggung, menariknya para member Exid ini membawa konsep Colorful. Semua anggota pun menggunakan warna rambut berbeda beda sehingga tampil menarik serta menawan di atas panggung.

Demikian informasi mengenai 6 lagu kpop yang ada kata pink di dalam judulnya. Untuk pecinta lagu lagu dari Korea tentu harus tahu deretan musik tadi. Selain membawa konsep luar biasa, lagu ini bernuansa ear catching.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *