K-Idol  

6 Lagu J-Hope BTS Terbaik yang Sukses Mendapatkan Berbagai Prestasi

lagu J-Hope BTS terbaik

J-Hope BTS aau Jung Hoseok baru baru ini telah berhasil mengeluarkan solo singlenya berjudul “On The Street”. Lagu yang berkolaborasi dengan J.Cole ini sukses membuat para fans terpukau. Ternyata tidak hanya itu, terdapat beberapa lagu J-Hope BTS terbaik yang tidak kalah suksesnya.

Inilah 6 Lagu J-Hope BTS Terbaik yang Sukses Mendapatkan Berbagai Prestasi

Tidak hanya sukses merilis single, penampilannya di Lollapalooza baru baru ini juga berhasil mengejutkan dunia. Bagaimana tidak penonton dari penampilannya tersebut mencapai belasan juta orang. Berikut adalah 6 lagu J-Hope BTS terbaik yang sukses mendapatkan berbagai prestasi :

1. Lagu Berjudul Chicken Noodle Soup

Source : billboard.com
Source : billboard.com

Chicken Noodle Soup merupakan salah satu lagu dari J-Hope yang meledak pada tahun 2019. Berkolaborasi dengan Becky G membuat lagu ini hadir dengan nuansa dance challenge yang kental dan juga energik.

Baca Juga : 6 Film Terbaik Kim Hyo Jin yang selalu Sukses Membuat Penonton Terpukau

Chicken Noodle Soup juga sangat sukses dan menuai berbagai prestasi. Pada platform iTunes di 69 negara sejak perilisanya lagu ini berhasil menempati tangga lagu posisi pertama. Tidak hanya itu ada juga prestasi lain di platform musik Spotify yang telah orang dengar selama 165 juta kali.

2. Lagu Berjudul Trivia Just Dance

Source : i.ytimg.com
Source : i.ytimg.com

Lagu J-Hope BTS terbaik yang sukses mendapatkan berbagai prestasi selanjutnya adalah Trivia 起 Just Dance. Pertama kali rilis pada tahun 2018 lagu ini menjadi salah satu representasi dari perjuangan J-Hope BTS ketika mengarungi karir menjadi seorang dancer.

Lagu ini membawa genre hip hop sehingga sangat pas untuk menginspirasi para anak muda. Sementara prestasi lagu ini tentu saja sangat terlihat dari jumlah pemutarannya di Youtube saja sudah mencapai 17 juta kali.

3. Lagu Berjudul More

Source : ibighit.com
Source : ibighit.com

Lagu J-Hope BTS terbaik yang sukses mendapatkan berbagai prestasi More pada tahun 2022. More sendiri menjadi salah satu lagu J-Hope yang punya genre hip hop namun agar dark. Terlihat sekali sang penyanyi dalam lagu ini sangat out of the box mengekspresikan musiknya.

Prestasi lagu ini tidak main main, bagaimana tidak More sukses masuk ke dalam jajaran Chart Billboard hot 100. Tidak hanya itu di platform musik spotify saja, lagu ini sudah orang putar kurang lebih sebanyak 130 juta kali.

4. Lagu Berjudul Berjudul Arson

Source : 64.media.tumblr.com
Source : 64.media.tumblr.com

Arson juga jadi salah satu lagu J-Hope BTS terbaik yang sukses mendapatkan berbagai prestasi. Pada tahun 2022 tanggal 15 juli lagu kedua dari album Jack in The Box ini berhasil rilis. Sama dengan More, lagu Arson masih menggunakan gaya hip hop.

Terlihat sekali sisi berbeda dari seorang J-Hope BTS pada lagu Arson ini. Sementara untuk prestasi lagu ini tidak perlu Anda ragukan lagi karena telah berhasil menembus chat teratas iTUnes di 62 negara berbeda.

5. Lagu Berjudul =(Equal Sign)

Source : i1.sndcdn.com
Source : i1.sndcdn.com

lagu J-Hope BTS terbaik yang sukses mendapatkan berbagai prestasi adalah =(Equal Sign). Apabila dua lagu sebelumnya More dan Arson terlihat sangat dark dan bernuansa sangat berbeda, berbeda dengan lagu berjudul Equal Sign ini.

Baca Juga : 6 Bahan Masker Organik yang Dapat Membuat Wajah Semakin Glowing

Nada dan juga harmoni pada lagu berjudul Equal Sign ini cukup ringan dan tentunya sangat enak untuk Anda dengarkan. Lagu ini mengisahkan tentang berbagai manusia yang memiliki latar belakang berbeda beda namun tetap bisa berkarya.

6. Lagu Berjudul On The Street

Source : allkpop.com
Source : allkpop.com

On The Street merupakan salah satu lagu J-Hope BTS terbaru yang baru saja rilis 3 Maret 2023. Lagu satu ini merupakan solo single dan menggandeng rapper asal Amerika Serikat J. Cole. Kolaborasi keduannya ini berhasil buat lagu rap yang ringan.

Untuk prestasinya sendiri, lagu on the street ini berhasil memasuki top official single chart UK dan sekaligus menjadikan J-Hope BTS sebagai penyanyi solo pertama yang cetak sejarah. Lagu ini juga sudah orang dengarkan berjuta juta kali di Spotify.

Demikian informasi mengenai 6 lagu J-Hope BTS terbaik yang sukses mendapatkan berbagai prestasi. Menjadi seorang penyanyi solo memang tidak mudah. J-Hope telah membuktikan dan berhasil dengan berbagai karya menakjubkannya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *